Nov
6

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN DI UMKM GMT APPERAL

Setelah mendapatkan hibah program pembinaan UMKM berbasis kemitraan, STIE SBI secara terstruktur melakukan proses identifikasi permasalahan di UMKM GMT Apparel.

Proses Identifikasi merupakan kegiatan mengunjungi secara langsung ke lokasi umkm, bertemu dengan pimpinan dan karyawan, mengetahui terkait alat, proses produksi, pemasaran, produk, penjualan, dan permasalahan yang ada pada UMKM mitra.

Pada kesempatan Bapak Hardoko dan Ibu Anggun dapat secara langsung melakukan proses identifikasi dan menanyakan terkait beberapa hal kepada pimpinan mitra UMKM yaitu GMT Apparel.

stie-sbi